Gaya Hidup

Film “Dosen Ghaib: Sudah Malam atau Sudah Tahu”, Diangkat dari Legenda Kampus

“Kami ingin membuat cerita film yang dekat dengan keyakinan mahasiswa tentang dosen ghaib,” kata Dheeraj.

Dia menambahkan, “Namun, sebagaimana fungsi pendidikan, film ini tentu menyelipkan pesan kuat”.

Dibintangi oleh Rayn Wijaya, Ersya Aurelia, Endy Arfian, dan Annette Edoarda, film “Dosen Ghaib: Sudah Malam atau Sudah Tahu” mengisahkan seorang dosen Killer (galak) bernama Pak Bakti yang ditakuti oleh semua mahasiswa di kampusnya mengajar.

Kredibilitas dan nama baiknya dipertaruhkan ketika empat mahasiswanya, yakni Amelia, Emir, Maya, dan Fattah dinyatakan gagal dalam mengikuti mata kuliahnya.

Keempat mahasiswa itu pun diwajibkan untuk mengambil kelas semester pendek dan memperbaiki nilai mereka. Sayangnya, kelas semester pendek itu berubah jadi pengalaman mengerikan hingga mereka ingin keluar kelas. (wib)

Laman sebelumnya 1 2
mgid

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Back to top button