Ekonomi

Persiapan UMKM Gresik Menuju The Guangdong and Macao Branded Products Fair 2024

Seperti halnya kegiatan ini yang juga dihadiri Dekranasda Kabupaten Gresik, Konsul Keuangan dan Perdagangan KJRI Hongkong, Lembaga Pembiayaan Ekspor Indonesia (LPEI), Akademi Muda Ekspor (AME) dan Kamar Dagang Indonesia (KADIN) Gresik.

“Kegiatan kurasi produk ini diharapkan dapat memperkenalkan dan mempertemukan produk-produk unggulan dari Gresik yang selanjutnya akan mengikuti The Guangdong and Macao Branded Products Fair. Selain itu, dengan terjun langsung ke lapangan, UMKM diharapkan juga mampu menggaet peluang pasar di Macao,” tutup Wahjudi. (ipo)

Laman sebelumnya 1 2
mgid

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Back to top button