• Nasional
  • Megapolitan
  • Nusantara
  • Internasional
  • Ekonomi
  • Olahraga
  • Gaya Hidup
  • Multimedia
    • Fotografi
    • Video
  • Koran
indoposco.id
  • Home
  • Nasional
  • Megapolitan
  • Nusantara
  • Internasional
  • Ekonomi
  • Olahraga
  • Gaya Hidup
  • Multimedia
    • Fotografi
    • Video
  • Disway
  • Koran
  • Indeks
No Result
Lihat Semua
  • Home
  • Nasional
  • Megapolitan
  • Nusantara
  • Internasional
  • Ekonomi
  • Olahraga
  • Gaya Hidup
  • Multimedia
    • Fotografi
    • Video
  • Disway
  • Koran
  • Indeks
No Result
Lihat Semua
indoposco.id
No Result
Lihat Semua
  • Nasional
  • Megapolitan
  • Nusantara
  • Internasional
  • Ekonomi
  • Olahraga
  • Gaya Hidup
  • Multimedia
  • Koran
Home Ekonomi

Laba Bersih BRMS Meningkat 136 Persen di Semester Pertama 2025

Ali Rachman Editor Ali Rachman
Rabu, 30 Juli 2025 - 18:50
in Ekonomi
tambang

Proyek pengembangan tambang emas bawah tanah di Kota Palu, Provinsi Sulawesi Tengah. Foto: BRMS

Share on FacebookShare on Twitter

INDOPOSCO.ID – PT Bumi Resources Minerals Tbk (BRMS atau Perusahaan), pada semester pertama tahun 2025 membukukan kenaikan pendapatan 97 persen, laba usaha 209 persen, dan laba bersih 136 persen dari periode yang sama di tahun lalu.

Dalam laporan keuangannya yang terkonsolidasi untuk periode semester I tahun 2025, BRMS mencatatkan pendapatan USD120 juta, laba usaha USD50 juta, dan laba bersih USD22 juta.

BacaJuga:

Dukung Asta Cita, BRI Perkuat Program Pemberdayaan UMKM Untuk Akselerasi Pemerataan Ekonomi Nasional

MedcoEnergi Capai Penurunan Emisi 1,5 Juta Ton CO₂e Sejak 2019

Implementasi FCS: Strategi BPJS Ketenagakerjaan Cegah Kecurangan dan Tingkatkan Tata Kelola

Direktur and Chief Financial Officer (CFO) BRMS, Charles Gobel mengatakan, peningkatan kinerja keuangan BRMS tersebut disebabkan oleh dua faktor utama.

“Pertama, produksi emas kami naik sebesar 46 persen dari 26.744 oz di semester pertama 2024 menjadi 38.993 oz di semester pertama 2025. Kedua, harga jual emas juga meningkat 38 persen dari USD2.209 di semester pertama 2024 menjadi USD3.045 di semester pertama 2025,” ujarnya, dalam keterangan resminya, Rabu (30/7/2025).

Sementara itu, anak usaha BRMS, PT Citra Palu Minerals (CPM) telah memulai operasi pushbacks nya di area penambangan terbuka River Reef di Kelurahan Poboya, Kecamatan Mantikulore, Kota Palu, Provinsi Sulawesi Tengah. Pekerjaan pushbacks atas penambangan emas terbuka tersebut telah dimulai pada kuartal II 2025 dan diharapkan dapat selesai di kuartal III 2025.

Selama periode kegiatan pushbacks tersebut, CPM tidak memiliki pilihan kecuali melakukan penambangan di area tertentu saja yang tidak terdampak oleh operasi pushbacks terkait. Hal ini dapat menyebabkan kandungan emas dalam bijih yang sedang ditambang dapat berfluktuasi untuk selama periode kegiatan pushbacks tersebut (kuartal II-kuartal III 2025). Kegiatan penambangan oleh CPM diharapkan dapat kembali normal dengan kandungan emas yang lebih tinggi pada kuartal IV 2025 nanti.

Direktur Utama CPM, Damar Kusumanto menjelaskan, kadar emas dalam bijih yang ditambang sepanjang periode kuartal II-kuartal III 2025 akan berfluktuasi karena hanya bisa menambang di area tertentu yang tidak terdampak kegiatan operasi pushbacks.

“Rata-rata kadar emas dalam bijih yang kami proses pada kuartal II 2025 adalah sekitar 1,4 g/t, yang mana sedikit lebih rendah dari kadar emas dalam bijih yang diproses pada kuartal I 2025 (1,6 g/t). Oleh karenanya, produksi emas di kuartal II 2025 sedikit menurun dari produksi emas pada kuartal sebelumnya. Namun demikian, setelah operasi pushback tersebut selesai, kami berharap untuk dapat kembali menambang bijih dengan kandungan emas yang lebih tinggi di area baru yang tersedia pada kuartal IV 2025,” jelasnya.

”BRMS berhasil membukukan produksi emas sekitar 64 ribu oz di tahun 2024. Kami berharap untuk dapat mencapai produksi emas sebesar 68 ribu-73 ribu oz di sepanjang tahun 2025 ini, yang mana lebih tinggi dari tahun lalu,” tambahnya.

Konstruksi tambang emas bawah tanah di Poboya, Palu mengalami kemajuan yang cukup berarti. Pembangunan pintu masuk (portal) ke mulut tambang emas bawah tanah telah diselesaikan dengan baik.

Terowongan (decline) dalam tambang bawah tanah sudah mencapai kedalaman lebih dari 200 meter. PT Macmahon Indonesia, kontraktor tambang di Poboya, Palu, menargetkan tambang emas bawah tanah tersebut dapat mulai beroperasi pada pertengahan tahun 2027.

Direktur Utama and Chief Executive Officer (CEO) BRMS, Agus Projosasmito mengatakan, pihaknya berencana untuk dapat memulai penambangan di prospek tambang emas bawah tanah dengan kandungan emas yang tinggi tersebut (4,9 g/t) pada semester kedua tahun 2027.

“Kandungan emas yang tinggi tersebut akan terlihat dalam peningkatan produksi emas yang signifikan di akhir tahun 2027,” kata dia. (rmn)

Tags: BRMSBumi Resources Mineralskinerja perusahaan
Berita Sebelumnya

Kenang Kwik Kian Gie, Prabowo: Beliau Pertahankan Pasal 33 UUD 1945, Ekonomi Pancasila

Berita Berikutnya

Dorong Pemanfaatan BBG, PGN Tambah Pemasangan 40 unit Converter Kit BBG Kendaraan Online untuk Transportasi Rendah Emisi

Berita Terkait.

IMG-20251115-WA0043
Ekonomi

Dukung Asta Cita, BRI Perkuat Program Pemberdayaan UMKM Untuk Akselerasi Pemerataan Ekonomi Nasional

Sabtu, 15 November 2025 - 23:16
IMG-20251115-WA0036
Ekonomi

MedcoEnergi Capai Penurunan Emisi 1,5 Juta Ton CO₂e Sejak 2019

Sabtu, 15 November 2025 - 22:45
IMG-20251115-WA0035b
Ekonomi

Implementasi FCS: Strategi BPJS Ketenagakerjaan Cegah Kecurangan dan Tingkatkan Tata Kelola

Sabtu, 15 November 2025 - 22:29
sharp
Ekonomi

25 Tahun Dedikasi Sharp, Plasmacluster Hadirkan Udara Bersih yang Ubah Dunia

Sabtu, 15 November 2025 - 15:20
keamey
Ekonomi

Jakarta Tembus Peringkat 71 Dunia, Kearney Sebut Kemajuan dalam bidang Modal Manusia dan Keterlibatan Politik

Jumat, 14 November 2025 - 19:49
phe
Ekonomi

Upstream Force: Cara PHE Cetak Generasi Muda Kreatif dan Peduli Ketahanan Energi

Jumat, 14 November 2025 - 18:08
Berita Berikutnya
pgn

Dorong Pemanfaatan BBG, PGN Tambah Pemasangan 40 unit Converter Kit BBG Kendaraan Online untuk Transportasi Rendah Emisi

BERITA POPULER

  • Survei: 76,2 Persen Masyarakat Percaya terhadap Polri

    Survei: 76,2 Persen Masyarakat Percaya terhadap Polri

    3991 shares
    Share 1596 Tweet 998
  • Antusiasme Melonjak, JAECOO Serahkan Unit Perdana SUV Listrik J5 EV ke Konsumen di Seluruh Indonesia

    2766 shares
    Share 1106 Tweet 692
  • Main Game Lebih Praktis dan Mudah: Begini Cara Manfaatkan Gemini AI di Galaxy Z Fold7

    684 shares
    Share 274 Tweet 171
  • Soroti Penetapan Pahlawan Soeharto, Rocky Gerung: Sejarah Kini Jadi Permainan Statistik

    668 shares
    Share 267 Tweet 167
  • Eforia Sabet Gelar Juara Dalam Ajang Migrant Arirang Multicultural Festival 2025 Korea Selatan Disambut Meriah

    652 shares
    Share 261 Tweet 163
  • Redaksi
  • Iklan
  • Pedoman Media Siber
  • Standar Perlindungan Wartawan
  • Sertifikat Dewan Pers

© - & DESIGN BY INDOPOSCO.ID.

No Result
Lihat Semua
  • Home
  • Nasional
  • Megapolitan
  • Nusantara
  • Internasional
  • Ekonomi
  • Olahraga
  • Gaya Hidup
  • Multimedia
    • Fotografi
    • Video
  • Disway
  • Koran
  • Indeks

© - & DESIGN BY INDOPOSCO.ID.