• Nasional
  • Megapolitan
  • Nusantara
  • Internasional
  • Ekonomi
  • Olahraga
  • Gaya Hidup
  • Multimedia
    • Fotografi
    • Video
  • Koran
indoposco.id
  • Home
  • Nasional
  • Megapolitan
  • Nusantara
  • Internasional
  • Ekonomi
  • Olahraga
  • Gaya Hidup
  • Multimedia
    • Fotografi
    • Video
  • Disway
  • Koran
  • Indeks
No Result
Lihat Semua
  • Home
  • Nasional
  • Megapolitan
  • Nusantara
  • Internasional
  • Ekonomi
  • Olahraga
  • Gaya Hidup
  • Multimedia
    • Fotografi
    • Video
  • Disway
  • Koran
  • Indeks
No Result
Lihat Semua
indoposco.id
No Result
Lihat Semua
  • Nasional
  • Megapolitan
  • Nusantara
  • Internasional
  • Ekonomi
  • Olahraga
  • Gaya Hidup
  • Multimedia
  • Koran
Home Gaya Hidup

Catat, Ini Obat Terapi Covid-19 yang Tak Bermanfaat

Juni Armanto Editor Juni Armanto
Sabtu, 5 Februari 2022 - 22:02
in Gaya Hidup
Ini Obat Terapi Covid-19 yang Tak Bermanfaat

Ilustrasi obat dan vitamin untuk penderita Covid-19. Foto: Antara/Pexels/Pixabay

Share on FacebookShare on Twitter

INDOPOSCO.ID – Ketua Satgas Penanganan Covid-19 Ikatan Dokter Indonesia (IDI) Prof Zubairi Djoerban mengungkapkan, sejumlah obat terapi Covid-19 yang sempat digunakan, namun sudah tidak memiliki khasiat.

Bahkan dapat menyebabkan efek samping serius pada beberapa kasus penderita Covid-19. Diketahui obat terapi tersebut tercatat ada enam jenis.

BacaJuga:

Jennie BLACKPINK di Acara Realitas Kencan Populer Picu Reaksi Luar Biasa

Pengadilan Distrik Korea Bebaskan Mantan Staf Jang Woo Hyuk dari Kasus Pencemaran Nama Baik

GDA ke-40 Umumkan Lineup Penampil Pertama, Dipenuhi Bintang K-Pop Papan Atas

Baca Juga: BPOM: Bayi Paling Berisiko Paparan BPA di Kemasan Air Minum Polikarbonat

“Ivermectin, Klorokuin, Oseltamivir, Plasma Convalescent, Azithromycin,” kata Zubairi Djoerban melalui akun Twitter-nya @ProfesorZubairi, Sabtu (5/2/2022).

Ia menjelaskan, Ivermectin tidak disetujui Badan Pengawas Obat dan Makanan (FDA) AS, Organisasi Kesehatan Dunia (WHO), dan regulator obat Uni Eropa.

Baca Juga:  Aktif Bergerak Bisa Hindari Gagal Jantung

“Banyak laporan pasien yang memerlukan perhatian medis, termasuk rawat inap, setelah konsumsi Ivermectin,” terangnya.

Sementara obat terapi Covid-19, Klorokuin memang sudah dipakai oleh ratusan ribu orang di dunia. Namun, terbukti malah berbahaya untuk jantung.

“Manfaat antivirusnya justru enggak ada. Jadi, klorokuin tidak boleh dipakai lagi,” tutur Zubairi.

Selanjutnya, Oseltamivir sebenarnya untuk Influenza. Tidak ada bukti ilmiah untuk mengobati Covid-19. Bahkan, WHO sudah menyatakan obat ini tidak berguna untuk Covid-19.

“Kecuali saat Anda dites terbukti positif Influenza, yang amat jarang ditemukan di Indonesia,” jelasnya

Ada beberapa pilihan untuk antivirus. Ada Avigan atau Favipiravir dan Molnupiravir, serta Remdesivir. “Nanti biar dokter Anda yang memilihkan,” ujar spesialis dokter penyakit dalam itu.

Selain itu, Plasma Konvalesen. Terapi tersebut sama sekali tidak bermanfaat, pemberian Plasma Konvalesen juga mahal dan prosesnya lama.

“WHO tentu tidak merekomendasikannya, kecuali dalam konteks uji coba acak dengan kontrol,” imbuhnya.

Obat terapi Covid-19 terakhir yang tidak bermanfaat ialah Azithromycin. Terbukti tidak berpengaruh terhadap skala ringan serta sedang.

“Kecuali ditemukan bakteri selain virus penyebab Covid-19 dalam tubuh Anda. Kalau hanya Covid-19, maka obat ini tidak diperlukan,” bebernya. (dan)

Tags: coronacovid19Omicron
Berita Sebelumnya

Aturan Baru MotoGP Mandalika, Penonton dan Pembawa Wajib Vaksinasi Lengkap

Berita Berikutnya

Kasus Kekerasan Anak di Sidoarjo, Mensos Beri Perhatian Serius

Berita Terkait.

WhatsApp Image 2025-11-26 at 16.34.51
Gaya Hidup

Jennie BLACKPINK di Acara Realitas Kencan Populer Picu Reaksi Luar Biasa

Rabu, 26 November 2025 - 23:11
WhatsApp Image 2025-11-26 at 17.29.51
Gaya Hidup

Pengadilan Distrik Korea Bebaskan Mantan Staf Jang Woo Hyuk dari Kasus Pencemaran Nama Baik

Rabu, 26 November 2025 - 20:14
WhatsApp Image 2025-11-26 at 16.28.53 (1)
Gaya Hidup

GDA ke-40 Umumkan Lineup Penampil Pertama, Dipenuhi Bintang K-Pop Papan Atas

Rabu, 26 November 2025 - 18:10
WhatsApp Image 2025-11-26 at 14.35.06
Gaya Hidup

MV ‘Not Cute Anymore’ milik ILLIT Tembus 10 Juta Views dalam Dua Hari

Rabu, 26 November 2025 - 15:14
1000426602
Gaya Hidup

Arsenal vs Bayern Munich: Pertarungan Dua Filosofi Penguasa Liga

Rabu, 26 November 2025 - 13:46
Pippit
Gaya Hidup

Mesin Nostalgia: Mengubah Foto Lama Menjadi Cerita Video yang Mengharukan

Rabu, 26 November 2025 - 08:12
Berita Berikutnya
Kasus Kekerasan Anak di Sidoarjo, Mensos Beri Perhatian Serius

Kasus Kekerasan Anak di Sidoarjo, Mensos Beri Perhatian Serius

BERITA POPULER

  • dedi

    Dedi Mulyadi: Siswa Masuk Barak Militer Bukan Latihan Perang, Bantu Kesehatan Mental

    740 shares
    Share 296 Tweet 185
  • From Villages to Schools: Wilmar Ensures Clean Water for Future Generations

    684 shares
    Share 274 Tweet 171
  • Dari Desa ke Sekolah: Wilmar Pastikan Air Bersih untuk Generasi Masa Depan

    668 shares
    Share 267 Tweet 167
  • Terpuruk di Liga, Persis Solo Diam-Diam Siapkan Sesuatu yang Mengejutkan

    992 shares
    Share 397 Tweet 248
  • HMI Sumut Desak Kajati Harli Siregar Tetapkan Tersangka Kasus Pembiayaan PT Asam Jawa Rp32,4 Miliar

    662 shares
    Share 265 Tweet 166
  • Redaksi
  • Iklan
  • Pedoman Media Siber
  • Standar Perlindungan Wartawan
  • Sertifikat Dewan Pers

© - & DESIGN BY INDOPOSCO.ID.

No Result
Lihat Semua
  • Home
  • Nasional
  • Megapolitan
  • Nusantara
  • Internasional
  • Ekonomi
  • Olahraga
  • Gaya Hidup
  • Multimedia
    • Fotografi
    • Video
  • Disway
  • Koran
  • Indeks

© - & DESIGN BY INDOPOSCO.ID.