Video
Transformasi Digital ala Pegadaian | #NGACO bareng Basuki Tri Andayani
INDOPOSCO.ID – Pegadaian adalah sebuah Badan Usaha Milik Negara (BUMN) sektor keuangan Indonesia yang bergerak pada tiga lini bisnis perusahaan yaitu pembiayaan, emas dan aneka jasa. Transformasi digital dinilai sebagai kunci pengembangan bisnis gadai dalam jangka panjang. PT Pegadaian (Persero) menilai digitalisasi sebagai faktor kunci memahami perilaku masyarakat terhadap bisnis gadai.