• Nasional
  • Megapolitan
  • Nusantara
  • Internasional
  • Ekonomi
  • Olahraga
  • Gaya Hidup
  • Multimedia
    • Fotografi
    • Video
  • Koran
indoposco.id
  • Home
  • Nasional
  • Megapolitan
  • Nusantara
  • Internasional
  • Ekonomi
  • Olahraga
  • Gaya Hidup
  • Multimedia
    • Fotografi
    • Video
  • Disway
  • Koran
  • Indeks
No Result
Lihat Semua
  • Home
  • Nasional
  • Megapolitan
  • Nusantara
  • Internasional
  • Ekonomi
  • Olahraga
  • Gaya Hidup
  • Multimedia
    • Fotografi
    • Video
  • Disway
  • Koran
  • Indeks
No Result
Lihat Semua
indoposco.id
No Result
Lihat Semua
  • Nasional
  • Megapolitan
  • Nusantara
  • Internasional
  • Ekonomi
  • Olahraga
  • Gaya Hidup
  • Multimedia
  • Koran
Home Olahraga

Tim Bulu Tangkis Indonesia Bertolak ke China untuk Berlaga di BAMTC 2025

Laurens Dami Editor Laurens Dami
Minggu, 9 Februari 2025 - 06:06
in Olahraga
bultang

Tim Indonesia untuk Badminton Asia Mixed Team Championships 2025 berfoto bersama jelang pemberangkatan di Bandara Soekarno-Hatta, Tangerang, Banten, Sabtu (8/2/2025). (Antara)

Share on FacebookShare on Twitter

INDOPOSCO.ID – Tim bulu tangkis Indonesia bertolak ke Qingdao, China, Sabtu, untuk berlaga di Badminton Asia Mixed Team Championships (BAMTC) 2025.

Dengan semangat tinggi, skuad Merah Putih siap mengibarkan bendera di ajang beregu campuran Asia yang akan berlangsung pada 11-16 Februari tersebut.

BacaJuga:

Persija vs PSIM: Bidik Kado Ultah, Macan Kemayoran Malah Tanpa 4 Pilar Penting

Bhayangkara FC vs Persebaya: Laga Sarat Cerita The Guardians Kontra Bajul Ijo

Daihatsu Indonesia Masters 2026 Siap Ledakkan Antusiasme Bulutangkis Nasional Awal Tahun Depan

Sebanyak 34 orang terdiri dari 15 atlet, lima pelatih teknik, dan 14 anggota tim pendukung berangkat melalui Bandara Internasional Soekarno-Hatta menuju Qingdao via Singapura.

Pebulu tangkis tunggal putra Alwi Farhan bangga bisa dipercaya memperkuat Indonesia di BAMTC 2025. Ia bertekad memberikan performa terbaik meski persiapan cukup singkat.

“Senang bisa dipercaya mengisi sektor tunggal putra di turnamen ini. Saya ingin memberikan yang maksimal,” ujar Alwi dalam keterangan tertulis PBSI, seperti dilansir Antara, Sabtu (8/2/2025).

Ia juga menambahkan pengalaman di Thailand Masters 2025 menjadi modal berharga untuk tampil lebih percaya diri.

“Di Thailand Masters sempat bertemu pemain senior, itu menjadi bekal utama saya untuk bermain lebih baik,” ujarnya menambahkan.

Sementara di sektor tunggal putri, Putri Kusuma Wardani menyatakan kesiapannya untuk tampil di ajang beregu ini.

“Kondisi saya sehat, alhamdulillah. Saya cukup siap dan sangat antusias karena ini pertandingan beregu,” ujar Putri.

Pelatih tunggal putri Nunung Subandoro mengatakan selain bekal di Thailand Masters 2025, tim Indonesia sebelumnya juga melakukan retret di Situ Lembang pada 3-5 Februari yang memberikan dampak positif terhadap disiplin dan kekompakan para pemain.

“Retret kemarin berpengaruh besar, terutama dari segi disiplin. Selain itu, kebersamaan tim semakin erat menjelang turnamen beregu ini,” kata Nunung. (dam)

Indonesia tergabung di Grup B bersama Malaysia dan Hong Kong.

Daftar Pemain Tim Indonesia

Putra:

• Alwi Farhan

• Yohanes Saut Marcellyno

• Muhammad Shohibul Fikri

• Daniel Marthin

• Rahmat Hidayat

• Yeremia Erich Yoche Yacob Rambitan

• Rinov Rivaldy

• Dejan Ferdinansyah

Putri:

• Putri Kusuma Wardani

• Komang Ayu Cahya Dewi

• Siti Fadia Silva Ramadhanti

• Lanny Tria Mayasari

• Rachel Allessya Rose

• Meilysa Trias Puspitasari

• Lisa Ayu Kusumawati

Tags: BAMTC 2025ChinaTim Bulu Tangkis Indonesia
Berita Sebelumnya

Menko Pangan Tegaskan Harga Gabah Tidak Boleh di Bawah HPP

Berita Berikutnya

Tanggapi Isu Reshuffle, Mensos Ajak Anggota Kabinet Tetap Satu Barisan

Berita Terkait.

PERSIJA
Olahraga

Persija vs PSIM: Bidik Kado Ultah, Macan Kemayoran Malah Tanpa 4 Pilar Penting

Jumat, 28 November 2025 - 10:02
bhayangkara1
Olahraga

Bhayangkara FC vs Persebaya: Laga Sarat Cerita The Guardians Kontra Bajul Ijo

Jumat, 28 November 2025 - 08:06
dai
Olahraga

Daihatsu Indonesia Masters 2026 Siap Ledakkan Antusiasme Bulutangkis Nasional Awal Tahun Depan

Kamis, 27 November 2025 - 22:14
cb7529be-79f9-43bb-b1fd-7592948f30ec
Olahraga

PSBS vs Persijap: Ingin Bangkit? Laskar Kalinyamat Harus Akhiri Catatan Buruk Ini

Kamis, 27 November 2025 - 16:02
WhatsApp Image 2025-11-27 at 12.08.14
Olahraga

Persik vs Semen Padang: Macan Putih siap Mental, Kabau Sirah punya Momentum

Kamis, 27 November 2025 - 12:59
WhatsApp Image 2025-11-27 at 10.12.21
Olahraga

Super League Pekan 14: Persija Jamu PSIM, Borneo vs Bali United Disorot

Kamis, 27 November 2025 - 11:31
Berita Berikutnya
mensos

Tanggapi Isu Reshuffle, Mensos Ajak Anggota Kabinet Tetap Satu Barisan

BERITA POPULER

  • dedi

    Dedi Mulyadi: Siswa Masuk Barak Militer Bukan Latihan Perang, Bantu Kesehatan Mental

    756 shares
    Share 302 Tweet 189
  • From Villages to Schools: Wilmar Ensures Clean Water for Future Generations

    686 shares
    Share 274 Tweet 172
  • Dari Desa ke Sekolah: Wilmar Pastikan Air Bersih untuk Generasi Masa Depan

    669 shares
    Share 268 Tweet 167
  • Persik vs Semen Padang: Macan Putih siap Mental, Kabau Sirah punya Momentum

    665 shares
    Share 266 Tweet 166
  • HMI Sumut Desak Kajati Harli Siregar Tetapkan Tersangka Kasus Pembiayaan PT Asam Jawa Rp32,4 Miliar

    663 shares
    Share 265 Tweet 166
  • Redaksi
  • Iklan
  • Pedoman Media Siber
  • Standar Perlindungan Wartawan
  • Sertifikat Dewan Pers

© - & DESIGN BY INDOPOSCO.ID.

No Result
Lihat Semua
  • Home
  • Nasional
  • Megapolitan
  • Nusantara
  • Internasional
  • Ekonomi
  • Olahraga
  • Gaya Hidup
  • Multimedia
    • Fotografi
    • Video
  • Disway
  • Koran
  • Indeks

© - & DESIGN BY INDOPOSCO.ID.